KWARTIR NASIONAL

Kwartir nasional disingkat dengan nama Kwarnas adalah lembaga kepemimpinan kolektif di tingkat Nasional yang diketuai oleh seorang ketua yang dalam menjalankan tugas dan kewajiban bertanggung jawab kepada Musyawarah Nasional Gerakan Pramuka.

Tugas dan tanggung jawab Kwarnas
tugas:
Mengelola gerakan pramuka di tingkat nasional.
Menetapkan kebijakan Aggaran dasar, Anggaran Rumah Tangga, dan lain - lain

Menetapkan hal - hal yang belum diatur dalam rumah tangga sepanjang tidak bertentangan dengan UU republik Indonesia
Melaksanakan dan Mengawasi UU republik Indonesia nomor 12 tahun 2010
Membina dan Membantu Kwarda
Melakukan hubungan dan konsultasi dengan Majelis Pembimbing Nasional
Melakukan hubungan dan kerjasama dengan Instansi pemerintah , swasta, dan organisasi masyarakat tingkat nasional.
Menyampaikan laporan tanggung jawab Kwartir Nasional kepada Masyarakat Nasional gerakan pramuka.
Membuat laporan tahunan termasuk laporan keuangan.
Melakukan kerjasama dengan badan/ organisasi luar negeri
Membina oraganisasi pendukung diwilayahnya
Melaksanakan keputusan kwartir nasional.
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

animasi

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.

KOMPAS

Jenis-Jenis Kompas Kompas dibedakan menjadi dua jenis yaitu kompas analog dan kompas digital. Kompas Analog Kompas analog adalah komp...

Cari Blog Ini

kalender

efek halaman blog

musik

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.